Grup Riset UNS

Riset Grup FEB UNS Adakan Pelatihan Komodifikasi Model Pariwisata berbasis Heritage, Ecology, Batiq, Agriculture, dan Tourism

Riset Grup FEB UNS Adakan Pelatihan Komodifikasi Model Pariwisata berbasis Heritage, Ecology, Batiq, Agriculture, dan Tourism

UNS — Riset Grup Green Economy and Sustainable Development Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta mengadakan pelatihan pengembangan pariwisata. Kegiatan tersebut merupakan rangkaian kegiatan Kedaireka dengan tajuk Komodifikasi Model Pariwisata berbasis HEBAT (Heritage, Ecology, Batiq, Agriculture, Tourism) melalui Pemberdayaan Pentahelix Stakeholder (Sragen HEBAT). Kegiatan yang berlangsung pada Kamis (8/12/2022) di Pendopo […]

Riset Grup FEB UNS Adakan Pelatihan Komodifikasi Model Pariwisata berbasis Heritage, Ecology, Batiq, Agriculture, dan Tourism Read More »

Grup Riset Kearifan Lokal FEB UNS Gelar Webinar Bahas Interpretative Phenomenological Analysis dalam Penelitian Bisnis

Grup Riset Kearifan Lokal FEB UNS Gelar Webinar Bahas Interpretative Phenomenological Analysis dalam Penelitian Bisnis

UNS — Grup Riset Kearifan Lokal Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta kembali menggelar Seri Webinar Kearifan Lokal. Webinar kali ini mengusung tema Interpretative Phenomenological Analysis dalam Penelitian Bisnis. Acara diselenggarakan secara daring melalui Zoom Meeting pada Rabu (30/11/2022). Kegiatan webinar dibuka dengan sambutan oleh Ketua Grup Riset Kearifan Lokal FEB

Grup Riset Kearifan Lokal FEB UNS Gelar Webinar Bahas Interpretative Phenomenological Analysis dalam Penelitian Bisnis Read More »

Grup Riset Food Safety and Biotechnology UNS Berikan Sosialasisasi Sertifikasi Halal bagi UMKM

Grup Riset Food Safety and Biotechnology UNS Berikan Sosialasisasi Sertifikasi Halal bagi UMKM

UNS — Grup Riset (GR) Food Safety and Biotechnology Prodi Ilmu Teknologi Pangan Fakultas Pertanian (FP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta melaksanakan pengabdian masyarakat dalam Forum UMKM Surakarta (FUS). Mereka memberikan sosialisasi penyusunan dokumen dan pengurusan sertifikasi halal bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) pangan yang tergabung dalam FUS. Pengabdian masyarakat ini pun diharapkan

Grup Riset Food Safety and Biotechnology UNS Berikan Sosialasisasi Sertifikasi Halal bagi UMKM Read More »

Grup Riset D-3 Teknik Mesin UNS Ciptakan Alat Serut Bambu untuk Produksi Jeruji Bambu Sangkar Burung di Desa Sambi, Sragen

Grup Riset D-3 Teknik Mesin UNS Ciptakan Alat Serut Bambu untuk Produksi Jeruji Bambu Sangkar Burung di Desa Sambi, Sragen

UNS — Grup Riset Program Studi (Prodi) D-3 Teknik Mesin Sekolah Vokasi (SV) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menciptakan alat serut bambu untuk produksi jeruji bambu untuk pembuatan sangkar burung. Mesin serut bambu ini merupakan salah satu alat teknologi tepat guna dari program pengabdian masyarakat yang diketuai oleh Hammar Ilham Akbar dengan anggota Ari Prasetyo,

Grup Riset D-3 Teknik Mesin UNS Ciptakan Alat Serut Bambu untuk Produksi Jeruji Bambu Sangkar Burung di Desa Sambi, Sragen Read More »

Grup Riset Teknik Kimia UNS Gelar Pelatihan Pengolahan dan Pemanfaatan Limbah Pengepresan Minyak Biji Nyamplung untuk Pembuatan Resin

Grup Riset Teknik Kimia UNS Gelar Pelatihan Pengolahan dan Pemanfaatan Limbah Pengepresan Minyak Biji Nyamplung untuk Pembuatan Resin

UNS — Grup Riset (GR) Teknik Kimia Fakultas Teknik (FT) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta gelar kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan tema “Pelatihan Pengolahan dan Pemanfaatan Limbah Pengepresan Minyak Biji Nyamplung (Tamanu Oil) untuk Pembuatan Resin di CV Plantanesia” yang dilakukan pada dua kesempatan yakni pada Jumat (24/6/2022)  dan Jumat (23/9/2022). CV Plantanesia merupakan produsen

Grup Riset Teknik Kimia UNS Gelar Pelatihan Pengolahan dan Pemanfaatan Limbah Pengepresan Minyak Biji Nyamplung untuk Pembuatan Resin Read More »

Kurangi Laju Perceraian, GR Hukum Islam dan Peradaban FH UNS Gelar Sosialisasi dan Pendampingan

Kurangi Laju Perceraian, GR Hukum Islam dan Peradaban FH UNS Gelar Sosialisasi dan Pendampingan

UNS — Grup Riset (GR) Hukum Islam dan Peradaban Fakultas Hukum (FH) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menggelar Sosialisasi Pendampingan Hukum Perkawinan Islam. Sosialisasi yang bekerja sama dengan Kelompok Persaudaraan Muslimah (Salimah) Surakarta  merupakan salah satu upaya mengurangi laju perceraian di masa pandemi Covid-19. Tim GR Hukum Islam dan Peradaban FH UNS melakukan pengabdian ke

Kurangi Laju Perceraian, GR Hukum Islam dan Peradaban FH UNS Gelar Sosialisasi dan Pendampingan Read More »

Dosen FKOR UNS Beri Pendampingan Pembelajaran PJOK Inklusif

Dosen FKOR UNS Beri Pendampingan Pembelajaran PJOK Inklusif

UNS — Grup Riset Kajian Olahraga Berkebutuhan Khusus Fakultas Keolahragaan (FKOR) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta memberikan pendampingan Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK) Inklusif, Sabtu (2/7/2022). Kegiatan ini ditujukan bagi guru PJOK SMP negeri dan SMP swasta penyelenggara pendidikan inklusif di Kota Surakarta. SMP Negeri 6 Surakarta menjadi lokasi penyelenggaraan Program Kemitraan Masyarakat

Dosen FKOR UNS Beri Pendampingan Pembelajaran PJOK Inklusif Read More »

Dosen FP UNS Adakan Sosialisasi Reboisasi dengan Tanaman Mangga

Dosen FP UNS Adakan Sosialisasi Reboisasi dengan Tanaman Mangga

UNS — Dosen Fakultas Pertanian (FP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta yang tergabung dalam Riset Grup Tanaman Pangan dan Perkebunan mengadakan sosialisasi reboisasi dengan tanaman mangga di pemukiman baru. Dalam kegiatan yang dilakukan di Tegal Asri RT 03/ RW 17, Kelurahan Banjarsari, Kota Surakarta ini menggandeng Kelompok Wanita Tani (KWT) Amara Gardenia. Pengabdian masyarakat ini

Dosen FP UNS Adakan Sosialisasi Reboisasi dengan Tanaman Mangga Read More »

Grup Riset UNS Beri Pelatihan Penyusunan Dilemma Stories untuk Guru Kimia SMA

Grup Riset UNS Beri Pelatihan Penyusunan Dilemma Stories untuk Guru Kimia SMA

UNS — Grup Riset Kimia Analitik, Lingkungan, dan Pembelajaran Kimia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta memberi pelatihan guru kimia SMA wilayah Solo Raya, Sabtu (25/6/2022). Kegiatan diikuti 35 guru kimia SMA yang terdiri dari, 10 guru kimia SMA dari Solo, 6 guru kimia SMA dari Karanganyar, 10 guru kimia

Grup Riset UNS Beri Pelatihan Penyusunan Dilemma Stories untuk Guru Kimia SMA Read More »

Dosen UNS Berikan Pengenalan Industri Baterai Lithium-Ion kepada Guru dan Siswa SMK Muhammadiyah 4 Surakarta

Dosen UNS Berikan Pengenalan Industri Baterai Lithium-Ion kepada Guru dan Siswa SMK Muhammadiyah 4 Surakarta

UNS — Dosen Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta yang tergabung dalam Grup Riset Material Maju dan Energy Storage Fakultas Teknik (FT) UNS memberikan pengenalan industri baterai Lithium-Ion (Li-Ion) kepada guru dan siswa SMK Muhammadiyah 4 Surakarta pada Selasa (7/6/2022). Kegiatan tersebut merupakan pengabdian masyarakat yang bertujuan mengenalkan secara langsung mini plant baterai Li-Ion di Pusat

Dosen UNS Berikan Pengenalan Industri Baterai Lithium-Ion kepada Guru dan Siswa SMK Muhammadiyah 4 Surakarta Read More »

Skip to content