Start Up

Dosen FP UNS Dampingi Kelompok Tani Kakao dan Pelaku Industri Bidang Pangan Berbasis Cokelat di Gunungkidul

Dosen FP UNS Dampingi Kelompok Tani Kakao dan Pelaku Industri Bidang Pangan Berbasis Cokelat di Gunungkidul

UNS — Dosen Fakultas Pertanian (FP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta mendampingi Kelompok Tani Kakao dan pelaku industri start-up bidang pangan berbasis olahan cokelat di Desa Putat, Kecamatan Patuk, Kabupaten Gunungkidul. Desa tersebut merupakan salah satu daerah penghasil Kakao di Kabupaten Gunungkidul. Program ini dilakukan UNS selama dua tahun dengan anggota tim dari berbagai bidang […]

Dosen FP UNS Dampingi Kelompok Tani Kakao dan Pelaku Industri Bidang Pangan Berbasis Cokelat di Gunungkidul Read More »

Gandeng STAR Consultant & Training, FEB UNS Gelar Pembekalan Pra-Startup & Startup Mahasiswa FEB

Gandeng STAR Consultant & Training, FEB UNS Gelar Pembekalan Pra-Startup & Startup Mahasiswa FEB

UNS — Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta bekerja sama dengan STAR Consultant & Training menggelar acara dengan tema Pembekalan Pra-Startup & Startup Mahasiswa FEB. Acara ini diselenggarakan secara luring bertempat di Aula Konimex Gedung 4 lantai 3 FEB UNS dan melalui Zoom Cloud Meeting serta disiarkan langsung melalui Youtube Fakultas

Gandeng STAR Consultant & Training, FEB UNS Gelar Pembekalan Pra-Startup & Startup Mahasiswa FEB Read More »

Start Up Zyklus Indonesia Karya Mahasiswa UNS Telah Diresmikan, Pemkot Surakarta Beri Dukungan

Start Up Zyklus Indonesia Karya Mahasiswa UNS Telah Diresmikan, Pemkot Surakarta Beri Dukungan

UNS — Zyklus Indonesia karya Mahasiswa Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta telah resmi diluncurkan, Jumat (26/11/2021). Acara peluncuran dilaksanakan di Gedung Tawangarum, Balaikota Surakarta. Turut hadir dalam kegiatan ini perwakilan Pemerintah Kota (Pemkot) Surakarta, Dinas Lingkungan Hidup Kota Surakarta, Dinas Pendidikan Kota Surakarta, serta UNS Innovation Hub sebagai unit di bawah Direktorat Inovasi dan Hilirisasi

Start Up Zyklus Indonesia Karya Mahasiswa UNS Telah Diresmikan, Pemkot Surakarta Beri Dukungan Read More »

Skip to content