Gunung Kidul

Dosen FP UNS Dampingi Kelompok Tani Kakao dan Pelaku Industri Bidang Pangan Berbasis Cokelat di Gunungkidul

Dosen FP UNS Dampingi Kelompok Tani Kakao dan Pelaku Industri Bidang Pangan Berbasis Cokelat di Gunungkidul

UNS — Dosen Fakultas Pertanian (FP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta mendampingi Kelompok Tani Kakao dan pelaku industri start-up bidang pangan berbasis olahan cokelat di Desa Putat, Kecamatan Patuk, Kabupaten Gunungkidul. Desa tersebut merupakan salah satu daerah penghasil Kakao di Kabupaten Gunungkidul. Program ini dilakukan UNS selama dua tahun dengan anggota tim dari berbagai bidang […]

Dosen FP UNS Dampingi Kelompok Tani Kakao dan Pelaku Industri Bidang Pangan Berbasis Cokelat di Gunungkidul Read More »

Mahasiswa KKN UNS Lestarikan Benih Padi Slegreng Lokal Paranggupito di Desa Johunut, Wonogiri

Mahasiswa KKN UNS Lestarikan Benih Padi Slegreng Lokal Paranggupito di Desa Johunut, Wonogiri

UNS — Kecamatan Paranggupito, Kabupaten Wonogiri terkenal memiliki lahan pertanian kering yang cukup luas. Tidak heran jika mayoritas mata pencaharian warganya adalah petani. Kecamatan ini bahkan memiliki varietas unggulan padi lokal yang bernama Slegreng Lokal Paranggupito. Varietas Slegreng Lokal Paranggupito ini sudah ada sejak tahun 1985. Warna varietas ini merah, berbeda dengan warna varietas lain.

Mahasiswa KKN UNS Lestarikan Benih Padi Slegreng Lokal Paranggupito di Desa Johunut, Wonogiri Read More »

Tim PPPUD UNS Dampingi UKM Topeng Batik Kayu Manunggal Gunung Kidul

Tim PPPUD UNS Dampingi UKM Topeng Batik Kayu Manunggal Gunung Kidul

UNS — Tim Program Pengembangan Produk Unggulan Daerah (PPPUD) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta melakukan pendampingan pada Usaha Kecil dan Menengah (UKM) Mitra Karya Manunggal yang memproduksi topeng batik kayu di Dusun Wisata Bopung, Gunung Kidul pada Senin (18/10/2021). Tim PPPUD UNS Surakarta dengan ketua tim Prof. Dr. Slamet Subiyantoro, M.Si., beserta anggota Prof. Dr.

Tim PPPUD UNS Dampingi UKM Topeng Batik Kayu Manunggal Gunung Kidul Read More »

Skip to content