April 2020

Sambut Bulan Ramadan, UNS Gelar Tausiah Secara Daring

UNS – Dalam rangka mengisi bulan suci Ramadan, Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menggelar Tausiah Ramadan, Rabu (29/4/2020) siang. Tausiah Ramadan yang digelar pada tahun ini dilaksanakan dengan cara yang berbeda dari tahun-tahun sebelumnya, sebab pada kesempatan kali ini Tausiah Ramadan digelar secara daring. Tausiah Ramadan tersebut ditujukan kepada seluruh pendidik dan tenaga kependidikan yang […]

Sambut Bulan Ramadan, UNS Gelar Tausiah Secara Daring Read More »

FKIP UNS Berikan Sembako ke Petugas Kebersihan, Keamanan dan Penjaga Sepeda

UNS—Dalam rangka membantu masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta mengadakan pembagian paket Sembako. Sebanyak 156 paket Sembako ini ditujukan untuk tenaga kebersihan, satpam dan karyawan yang bekerja setiap hari di lingkungan FKIP UNS. Pendistribusian ini dilakukan secara serentak di beberapa lokasi kampus FKIP pada Senin

FKIP UNS Berikan Sembako ke Petugas Kebersihan, Keamanan dan Penjaga Sepeda Read More »

Sambut Bulan Ramadan, Forbes Sosma se-UNS Bagikan 200 Takjil kepada Mahasiwa

UNS – Menyambut datangnya bulan suci Ramadan, Forum Bersama (Forbes) Sosial Masyarakat (Sosma) se-Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menggelar kegiatan bagi-bagi takjil dengan tajuk ‘UNS Lawan Covid-19’ pada Sabtu (25/4/2020) sore. Acara bagi-bagi takjil tersebut digelar sebagai bentuk kerjasama antara bidang Sosma Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) di masing-masing fakultas dengan Lazis UNS. Paket takjil mulai

Sambut Bulan Ramadan, Forbes Sosma se-UNS Bagikan 200 Takjil kepada Mahasiwa Read More »

FKOR UNS Bagikan Sembako Bagi Masyarakat di Lingkungan Kampus

UNS— Salah satu dampak dari pandemi Covid-19 di bidang ekonomi bagi masyarakat yaitu berkurangnya penghasilan hingga hilangnya pekerjaan. Merespons akibat yang ditimbulkan dari pandemi ini, Fakultas Keolahragaan (FKOR) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta berinisiatif mengadakan pembagian paket Sembako. Puluhan paket Sembako dibagikan kepada masyarakat terdampak di sekitar FKOR serta para pekerja di kampus seperti petugas

FKOR UNS Bagikan Sembako Bagi Masyarakat di Lingkungan Kampus Read More »

Pakar Ekonomi UNS Minta Pemerintah Tindak Perusahaan yang Melakukan PHK Buruh Secara Sepihak

UNS – Pakar ekonomi Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta Lukman Hakim, Ph. D, buka suara soal fenomena Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) yang dilakukan secara sepihak oleh beberapa perusahaan karena kondisi usaha yang tidak baik akibat dari wabah Covid-19. Selain itu, PHK yang terjadi tersebut juga tidak melalui prosedur PHK yang sudah tertuang dalam Undang-Undang (UU)

Pakar Ekonomi UNS Minta Pemerintah Tindak Perusahaan yang Melakukan PHK Buruh Secara Sepihak Read More »

UNS Agendakan Kajian Online Secara Rutin di Bulan Ramadhan

UNS – Memasuki bulan suci Ramadhan 1441 H, Takmir Masjid Nurul Huda Universitas sebelas Maret (UNS) Surakarta mengadakan Kajian Tarawih Keliling (Tarling) melalui daring. Kegiatan ini diadakan pada hari Senin (20/4/2020) pukul 20.00 WIB. Pada kesempatan tersebut hadir Rektor UNS, Prof. Jamal Wiwoho, para wakil rektor, anggota senat serta para pimpinan fakultas di UNS. Tema

UNS Agendakan Kajian Online Secara Rutin di Bulan Ramadhan Read More »

Mahasiswa UNS yang Positif Covid-19 Dinyatakan Sembuh

UNS— Mahasiswa Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta yang dinyatakan positif Covid-19 dan sempat dirawat di Rumah Sakit (RS) UNS hampir tiga pekan dinyatakan sembuh. Pasien tersebut akhirnya diperbolehkan pulang dan diberikan ke pihak keluarga pada Minggu (26/4/2020) kemarin. Rektor UNS, Prof. Jamal Wiwoho dalam jumpa pers secara daring, Senin (27/4/2020) mengatakan, mahasiswa UNS yang dinyatakan

Mahasiswa UNS yang Positif Covid-19 Dinyatakan Sembuh Read More »

Guru Besar UNS Bahas Kesiapan Kelompok Disabilititas Hadapi Pandemi Covid-19

UNS – Pandemi Coronavirus Disease (Covid-19) memberikan dampak yang sangat signifikan terhadap semua lapisan masyarakat, tak terkecuali kelompok disabilitas. Mereka yang biasa menggantungkan hidup dari hasil berjualan, ojek, dan jasa pijat, kini harus merasakan betapa susah untuk memperoleh pendapatan akibat imbauan social distancing dan physical distancing yang dianjurkan pemerintah. Berkaitan dengan kesiapan dan permasalahan yang

Guru Besar UNS Bahas Kesiapan Kelompok Disabilititas Hadapi Pandemi Covid-19 Read More »

Masjid Nurul Huda UNS Peduli Covid-19 dengan Bagi Paket Buka Puasa Gratis

UNS – Masjid Nurul Huda Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta mengadakan kegiatan berbagi paket buka puasa gratis pada Sabtu (25/4/2020) di 4 posko peduli yang telah ditentukan yakni Pesantren Mahasiswa Ar Royyan, Pesantren Mahasiswa Tanwirul Fikr, Masjid At Tin, dan Kost Tsaqofi. Kegiatan ini melibatkan takmir, mahasiswa KKN UNS Peduli Covid-19, dan beberapa orang yang

Masjid Nurul Huda UNS Peduli Covid-19 dengan Bagi Paket Buka Puasa Gratis Read More »

UNS Selenggarakan Ujian Masuk PPDS Secara Daring

UNS – Sebagai upaya untuk memutus rantai penyebaran Coronavirus Disease 2019 (Covid-19), Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menyelenggarakan Ujian Masuk Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) tahap I secara daring pada Sabtu (25/4/2019). Dalam pelaksanaan ujian daring ini, peserta mengerjakan ujian tulisnya dari rumah masing-masing sedangkan pengawas melakukan pengawasan dari UNS. Deputi Pascasarjana Seleksi Penerimaan Mahasiswa

UNS Selenggarakan Ujian Masuk PPDS Secara Daring Read More »

Skip to content