seni

Dibuka Dekan FSRD UNS, Multiframe #3 Sajikan Pameran Puluhan Karya Seni

Dibuka Dekan FSRD UNS, Multiframe #3 Sajikan Pameran Puluhan Karya Seni

UNS — Dekan Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta, Dr. Rahmanu Widayat, membuka jalannya kompetisi sekaligus pameran karya seni Multiframe #3, Kamis (30/12/2021) siang. Acara pembukaan digelar secara daring melalui Zoom Cloud Meeting, sedangkan karya seni yang dikompetisikan dipamerkan melalui situs artsteps.com. Dr. Rahmanu dalam sambutannya mengucapkan terima kasih kepada […]

Dibuka Dekan FSRD UNS, Multiframe #3 Sajikan Pameran Puluhan Karya Seni Read More »

Kuliah Umum S-2 Pendidikan Biologi UNS Bahas Integrasi Sains dan Seni dalam Metode Pembelajaran

Kuliah Umum S-2 Pendidikan Biologi UNS Bahas Integrasi Sains dan Seni dalam Metode Pembelajaran

UNS — Kuliah Umum Program Studi (Prodi) S-2 Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta integrasikan sains dan seni menjadi satu kesatuan topik bahasan. Kegiatan yang berlangsung pada Jumat (29/10/2021) pagi ini diselenggarakan secara daring melalui Zoom Cloud Meeting. Kuliah umum kali ini menghadirkan pakar dari Universiti Pendidikan Sultan

Kuliah Umum S-2 Pendidikan Biologi UNS Bahas Integrasi Sains dan Seni dalam Metode Pembelajaran Read More »

Tingkatkan Pengetahuan Seni Budaya Pada Anak, Tim Riset FSRD UNS Lakukan Pengabdian Melalui Pembuatan Wayang Godhong

UNS — Usia 4 – 5 tahun merupakan fase di mana anak mulai belajar beberapa aspek seperti gerakan, berpikir, perasaan, dan interaksi baik dengan sesamanya maupun dengan benda di sekitarnya. Fase tersebut sering disebut dengan periode sensitif atau masa peka. Kepekaan pada anak-anak tidak hanya terjadi pada objek-objek kecil dan detil, tetapi juga terjadi pada

Tingkatkan Pengetahuan Seni Budaya Pada Anak, Tim Riset FSRD UNS Lakukan Pengabdian Melalui Pembuatan Wayang Godhong Read More »

Skip to content