November 2012

LPPM Jangan Berorientasi Proyek

Rektor Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta Prof. Dr. Ravik Karsidi, MS. menegaskan supaya Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) UNS tidak hanya berorientasi pada proyek. LPPM harus berorientasi kepada peningkatan jumlah publikasi imliah dan jumlah hak kekayaan intelektual yang dihasilkan LPPM. Hal itu Ravik Karsidi sampaikan dalam pengarahannya saat melantik beberapa pejabat di lingkungan […]

LPPM Jangan Berorientasi Proyek Read More »

Kali Pertama Koh-Do Tampil di Depan Publik

SOLO – Untuk pertama kalinya dalam sejarah Jepang tradisi Koh-Do atau tradisi peramuan wewangian ala Jepang tampil di hadapan publik. Peragaan Koh-Do akan ditampilkan dalam Seminar Internasional Tradisi Wewangian (Jawa-Jepang) oleh Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo pada 13 Desember 2012 di Kusuma Sahid Prince Hotel, Solo. “Tradisi Koh-Do sudah berusia 1.200-an tahun di Jepang dan

Kali Pertama Koh-Do Tampil di Depan Publik Read More »

Saatnya Beralih ke Gold Messenger

Kesal menggunakan Blackberry Messenger (BBM) dan aplikasi obrolan atau pesan instan serupa lainnya yang sering lelet, membuat tiga mahasiswa Universitas Sebelas Maret (UNS) tergerak untuk mengembangkan Gold Messenger (GM). GM menggunakan server yang berlokasi di dalam negeri sehingga kecepatan aksesnya tinggi. “Karena lokasi server di dalam negeri, kecepatan aksesnya jadi tinggi. Selain itu, aplikasi ini

Saatnya Beralih ke Gold Messenger Read More »

Pemerintah Jerman Gandeng UNS Bentuk Pusat Unggulan

SOLO – Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo bekerjasama dengan Karlsruhe Instute of Technology (KIT) akan membentuk center of exellence (pusat unggulan) dalam bidang air, struktur, dan energi terbarukan dengan nama Institute of Water, Structure, and renewable Energy (IWSrE). Rancangan pembentukan pusat unggulan ini merupakan hasil pertemuan antara UNS dan KIT di Jerman pada 20 Nopember

Pemerintah Jerman Gandeng UNS Bentuk Pusat Unggulan Read More »

Tahun Depan, UNS Terbitkan Transkrip Kegiatan Mahasiswa

SOLO – Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo akan menerbitkan transkrip nilai Kegiatan Mahasiswa sebagai lampiran pada ijazah sarjana. Transkrip itu berisi nilai mahasiswa yang aktif di organisasi kemahasiswaan (ormawa) atau Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM). Kendati lampiran, transkrip tersebut dapat digunakan sebagai tambahan untuk menjadi pertimbangan saat melamar pekerjaan. “Mahasiswa selama belajar si UNS memang tidak

Tahun Depan, UNS Terbitkan Transkrip Kegiatan Mahasiswa Read More »

Pelepasan Karbon di Jakarta, Terparah

Karbon di Kota-Kota Besar Memprihatinkan SOLO – Pelepasan karbon di kota-kota besar seperti: Jakarta, Surabaya, Semarang, Medan, dan sebagainya menunjukkan kondisi yang memprihatinkan. Bahkan, Jakarta menduduki dalam peringkat lima kota besar tertinggi pelepas karbon di dunia. “Kualitas udara di Jakarta tercatat sebagai nomor terakhir di antara 33 provinsi di Indonesia. Kualitas udara Jakarta adalah terjelek

Pelepasan Karbon di Jakarta, Terparah Read More »

UNS Dampingi Evaluasi RPJMD Bontang

SOLO – Pemerintah Kota (Pemkot) Bontang Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menggandeng Universitas Sebelas Maret (UNS) untuk turut mendampingi evaluasi Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD). Evaluasi tersebut dinilai sangat penting untuk segera dilakukan demi keberlangsungan Pemkot Bontang di masa datang. Demikian seperti diungkapkan oleh Walikota Bontang Adi Darma usai penandatanganan Nota Kesepahaman antara UNS dengan

UNS Dampingi Evaluasi RPJMD Bontang Read More »

Ekonomi Indonesia Tumbuh di Atas Enam Persen

SOLO – Krisis keuangan di Eropa diperkirakan masih akan berlangsung dalam dua tahun ke depan. Pengaruh-pengaruh krisisn yang timbul terhadap negara lain masih akan terus menekan perekonomian Indonesia. Meskipun kondisi ekonomi dunia masih penuh dengan risiko, ekonomi Indonesia sampai dengan triwulan ke-3 tahun 2012 masih dapat tumbuh di atas 6 persen. Demikian ungkap Direktur Keuangan

Ekonomi Indonesia Tumbuh di Atas Enam Persen Read More »

Skip to content