Berita Terkini

FP UNS Tandatangani Kerja sama dengan BBSDLP dan Dua Pusat Riset BRIN

FP UNS Tandatangani Kerja sama dengan BBSDLP dan Dua Pusat Riset BRIN

UNS — Fakultas Pertanian (FP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menambah jejaring kerja sama riset dan implementasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Selama dua hari, jajaran Dekanat dan Senat Akademik FP UNS melaksanakan kunjungan kerja dengan sejumlah mitra.  Mitra-mitra tersebut antara lain Balai Besar Sumber Daya Lahan Pertanian (BBSDLP) Kementerian Pertanian Republik Indonesia, Pusat Riset […]

FP UNS Tandatangani Kerja sama dengan BBSDLP dan Dua Pusat Riset BRIN Read More »

Disaksikan Gubernur Jateng dan Wali Kota Surakarta, Produk UMKM Binaan UNS Diberangkatkan Menuju Paris

Disaksikan Gubernur Jateng dan Wali Kota Surakarta, Produk UMKM Binaan UNS Diberangkatkan Menuju Paris

UNS — Produk Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) milik mahasiswa, alumni, dan desa kegiatan pengabdian kemahasiswaan Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta siap diberangkatkan menuju Paris, Prancis. Seremoni pemberangkatan kontainer produk UMKM berlangsung di Solo Technopark pada Rabu (9/11/2022). Kegiatan ini turut dihadiri Pimpinan UNS, Gubernur Jawa Tengah (Jateng), dan Wali Kota Surakarta, dan Direktur

Disaksikan Gubernur Jateng dan Wali Kota Surakarta, Produk UMKM Binaan UNS Diberangkatkan Menuju Paris Read More »

Membanggakan! FKIP UNS Borong Penghargaan dalam Festa Forkom FKIP Negeri se-Indonesia Tahun 2022

Membanggakan! FKIP UNS Borong Penghargaan dalam Festa Forkom FKIP Negeri se-Indonesia Tahun 2022

UNS — Prestasi membanggakan kembali diukir oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta yang berhasil memborong penghargaan dalam Festival Edukasi Tahunan Mahasiswa (Festa) Forum Komunikasi (Forkom) Pimpinan FKIP Negeri se-Indonesia. Pasalnya, delegasi FKIP UNS berhasil menyabet enam kategori juara dalam festival yang digelar di Hotel Puri Saron, Kabupaten Lombok Barat,

Membanggakan! FKIP UNS Borong Penghargaan dalam Festa Forkom FKIP Negeri se-Indonesia Tahun 2022 Read More »

Delegasi UNS Raih Tiga Medali dalam Ajang ON-MIPA Tingkat Nasional

Delegasi UNS Raih Tiga Medali dalam Ajang ON-MIPA Tingkat Nasional

UNS — Delegasi Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta berhasil membawa pulang tiga gelar juara dalam Olimpiade Nasional Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (ON-MIPA) 2022. Raihan tersebut yaitu Medali Perunggu Bidang Kimia, Perunggu Bidang Biologi, dan Honorable Mention Bidang Kimia.  Perunggu Bidang Kimia diraih oleh Achmad Nurul Yaqin dari Program Studi (Prodi) Kedokteran Fakultas Kedokteran (FK),

Delegasi UNS Raih Tiga Medali dalam Ajang ON-MIPA Tingkat Nasional Read More »

Berkat Hasil Kajian Genom oleh Peneliti UNS dan BRIN, BPTU-HPT Denpasar Berhasil Menjaga Diversitas Sapi Bali

Berkat Hasil Kajian Genom oleh Peneliti UNS dan BRIN, BPTU-HPT Denpasar Berhasil Menjaga Diversitas Sapi Bali

UNS — Tim peneliti dari Fakultas Pertanian (FP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta dan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) melakukan Diskusi Kelompok Terpumpun (DKT) dengan Balai Pembibitan Ternak Unggul dan Hijauan Pakan Ternak (BPTU-HPT) Denpasar dalam rangka menyampaikan hasil penelitian yang telah dilakukan sejak tahun 2018 hingga 2022 pada bulan Oktober lalu. Penelitian ini

Berkat Hasil Kajian Genom oleh Peneliti UNS dan BRIN, BPTU-HPT Denpasar Berhasil Menjaga Diversitas Sapi Bali Read More »

Prodi D-3 Teknik Informatika SV UNS Ikuti InaRI Expo 2022

Prodi D-3 Teknik Informatika SV UNS Ikuti InaRI Expo 2022

UNS — Program Studi (Prodi) D-3 Teknik Informatika (TI) Sekolah Vokasi (SV) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta turut ambil bagian dalam Indonesia Research and Innovation (InaRI) Expo 2022. Acara yang diselenggarakan oleh Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) ini diadakan di Gedung ICC, Cibinong Science Center, Jawa Barat pada 27—30 Oktober lalu. InaRI Expo merupakan

Prodi D-3 Teknik Informatika SV UNS Ikuti InaRI Expo 2022 Read More »

HMPS Manajemen Pemasaran SV UNS Gelar Talkshow Curi Start Persiapan Seleksi IISMA Edisi Vokasi

HMPS Manajemen Pemasaran SV UNS Gelar Talkshow Curi Start Persiapan Seleksi IISMA Edisi Vokasi

UNS — Himpunan Mahasiswa Program Studi Manajemen Pemasaran (HMPS MP) Sekolah Vokasi (SV) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta mengadakan talkshow yang berjudul Curi Start Persiapan Seleksi Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) Edisi Vokasi. Kegiatan ini diselenggarakan secara daring melalui Zoom Meeting, Minggu (6/11/2022). Acara dibuka dengan sambutan Dekan SV UNS, Drs. Santoso Tri Hananto,

HMPS Manajemen Pemasaran SV UNS Gelar Talkshow Curi Start Persiapan Seleksi IISMA Edisi Vokasi Read More »

Tim MBKM D-4 Kebidanan UNS Lakukan Pemberdayaan Kader Kesehatan melalui Cakram Gizi

Tim MBKM D-4 Kebidanan UNS Lakukan Pemberdayaan Kader Kesehatan melalui Cakram Gizi

UNS — Tim Hibah Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) D-4 Kebidanan Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta melakukan pemberdayaan kader kesehatan melalui cakram gizi. Proyek Kemanusiaan MBKM tersebut berlangsung sejak September 2022 hingga penghujung 2022 di Puskesmas Jaten II, Kabupaten Karanganyar. Sepuluh mahasiswa D-4 Kebidanan yang dibimbing Dr. Revi Gama Hatta Novika terlibat

Tim MBKM D-4 Kebidanan UNS Lakukan Pemberdayaan Kader Kesehatan melalui Cakram Gizi Read More »

PSPP UNS dan UPT Pusat Pengkajian Pancasila UM Jalin Kerja Sama

PSPP UNS dan UPT Pusat Pengkajian Pancasila UM Jalin Kerja Sama

UNS — Pusat Studi Pengamalan Pancasila (PSPP) Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta tanda tangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) dengan UPT Pusat Pengkajian Pancasila (P2P) Universitas Negeri Malang (UM), Jumat (14/10/2022). Kepala PSPP UNS beserta jajaran menyambut dengan hangat kedatangan rombongan UPT P2P UM yang hadir. Sekretaris LPPM UNS, Prof.

PSPP UNS dan UPT Pusat Pengkajian Pancasila UM Jalin Kerja Sama Read More »

Skip to content