February 2023

Mahasiswa UNS Dampingi Masyarakat Desa Jekani, Sragen Membuat Sling Bag Berbahan Tali Makrame

Mahasiswa UNS Dampingi Masyarakat Desa Jekani, Sragen Membuat Sling Bag Berbahan Tali Makrame

UNS — Mahasiswa Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta dampingi masyarakat Desa Jekani membuat kerajinan tas berupa sling bag. Melalui kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN), mereka berupaya meningkatkan jumlah Usaha Mikro, Kecil, Menengah (UMKM) di sana. Pendampingan diikuti 30 orang peserta yang merupakan para ibu rumah tangga di Desa Jekani, Mondokan, Kabupaten Sragen. Lokakarya pembuatan sling […]

Mahasiswa UNS Dampingi Masyarakat Desa Jekani, Sragen Membuat Sling Bag Berbahan Tali Makrame Read More »

Sambut Dies Natalis ke-47 UNS, FKIP Gelar Seminar Nasional Hadirkan Prof. Rhenald Kasali

Sambut Dies Natalis ke-47 UNS, FKIP Gelar Seminar Nasional Hadirkan Prof. Rhenald Kasali

UNS — Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menggelar Seminar Nasional bertajuk Shifting Pendidikan Indonesia. Acara seminar yang menghadirkan Prof. Rhenald Kasali, Ph.D., selaku Guru Besar Fakultas Ekonomi (FE) Universitas Indonesia (UI), Pendiri Rumah Perubahan, dan Penulis ini diselenggarakan secara daring melalui Zoom Meeting dan disiarkan langsung lewat Youtube Semar

Sambut Dies Natalis ke-47 UNS, FKIP Gelar Seminar Nasional Hadirkan Prof. Rhenald Kasali Read More »

UPT Perpustakaan UNS Selenggarakan Workshop Nasional Tentang Regulasi Pelaporan Angka Kredit Pustakawan

UPT Perpustakaan UNS Selenggarakan Workshop Nasional Tentang Regulasi Pelaporan Angka Kredit Pustakawan

UNS — UPT Perpustakaan Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menyelenggarakan Workshop Nasional Memahami Regulasi Pelaporan Angka Kredit Pustakawan. Peserta workshop nasional ini diikuti sebanyak 80 orang. Latar belakang peserta berasal dari pustakawan dan staf perpustakaan perguruan tinggi, dinas perpustakaan dan kearsipan, serta masyarakat umum, yang berasal dari berbagai wilayah di Indonesia. Dalam sambutannya, Rektor UNS

UPT Perpustakaan UNS Selenggarakan Workshop Nasional Tentang Regulasi Pelaporan Angka Kredit Pustakawan Read More »

Outlook Ekonomi dan Keuangan Global pada 2023

Fintech Center UNS Bahas Outlook Ekonomi dan Keuangan Global pada 2023

UNS — Pusat Unggulan Iptek (PUI) Center for Fintech and Banking Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta diskusikan bahas ekonomi dan keuangan global, regional, maupun nasional pada 2023 melalui seminar internasional, Senin (27/2/2023). Seminar mengambil tema “2023 Economic and Finance Outlook: Embracing Uncertainty and Managing Crisis”. Auditorium G.P.H. Haryo Mataram UNS menjadi lokasi penyelenggaraan seminar. Seminar

Fintech Center UNS Bahas Outlook Ekonomi dan Keuangan Global pada 2023 Read More »

Mahasiswa PKP FP UNS Hingga Kans.id Turut Meriahkan Festival Omo Sawah di Desa Gentungan, Karanganyar

Mahasiswa PKP FP UNS Hingga Kans.id Turut Meriahkan Festival Omo Sawah di Desa Gentungan, Karanganyar

UNS — Mahasiswa Program Studi (Prodi) Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian (PKP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta hingga Kans.id yang merupakan startup rintisan alumnus UNS turut meriahkan Festival Omo Sawah. Acara festival yang diinisiasi oleh Kelompok Sadar Wisata Embung Setumpeng ini turut dihadiri oleh Kelompok Tani Mulyo Desa Gentungan, Pokdarwis Embung Setumpeng, Kelompok Taruna Tani Desa

Mahasiswa PKP FP UNS Hingga Kans.id Turut Meriahkan Festival Omo Sawah di Desa Gentungan, Karanganyar Read More »

Peringati Dies Natalis ke-47 UNS, TSR Cup Gelar Turnamen

Peringati Dies Natalis ke-47 UNS, TSR Cup Gelar Turnamen

UNS — Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menggelar turnamen tenis bertajuk Tenis Sahabat Rektor (TSR) Cup. Acara ini digelar dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-47 UNS. Kegiatan TSR Cup diselenggarakan di Lapangan Tenis Semi Indoor UNS Kentingan yang berlangsung selama 2 hari yaitu Sabtu (25/2/2023) dan Minggu (26/2/2023). Ketua Panita TSR Cup, Dr. Deddy Whinata

Peringati Dies Natalis ke-47 UNS, TSR Cup Gelar Turnamen Read More »

UNS Teken Kesepakatan Bersama dengan Ditjen Dukcapil

UNS Teken Kesepakatan Bersama dengan Ditjen Dukcapil

UNS — Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menjalin kerja sama dengan Direktorat Jenderal (Ditjen) Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Langkah tersebut tertuang dalam Penandatanganan Kesepakatan Bersama antara kedua belah pihak  yang dilaksanakan di Ruang Sidang 4 Gedung Rektorat dr. Prakosa UNS, Jumat (24/2/2023). Kesepakatan yang dicapai berlaku untuk jangka waktu lima tahun,

UNS Teken Kesepakatan Bersama dengan Ditjen Dukcapil Read More »

UNS Mewisuda 1.531 Wisudawan Periode I 2023

UNS — Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta mewisuda sebanyak 1.531 wisudawan pada wisuda periode I 2023. Wisuda ini berlangsung di Auditorium G.P.H. Haryo Mataram UNS, Sabtu (25/2/2023). Sebanyak 1.531 wisudawan tersebut terdiri atas 27 wisudawan Sekolah Pascasarjana, 65 wisudawan Fakultas Ilmu Budaya (FIB), 62 wisudawan Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (FISIP), 71 wisudawan Fakultas Hukum

UNS Mewisuda 1.531 Wisudawan Periode I 2023 Read More »

Skip to content