Mahasiswa UNS

Selalu Memberi yang Terbaik

Ir. Heri Sosiawan, MM., CWM Heri Sosiawan lahir di Semarang, 27 September 1958. Selepas lulus dari Fakultas Teknik UNS pada tahun 1984, Heri memulai karier pertama sebagai staff PT Pembangunan Jaya. Kemudian karier Heri berlanjut dengan menduduki jabatan sebagai Manager Jaya CM hingga tahun 1986. Pria penyuka olahraga golf ini memulai Karier di BTN pada […]

Selalu Memberi yang Terbaik Read More »

Berangkat dari Teknik Sipil

Ir. Hariyadi B. Sukamdani, MM Di ranah bisnis di nusantara, nama Hariyadi Sukamdani tentu sudah dikenal orang. Saat ini, Hariyadi menjabat sebagai Wakil Ketua Umum KADIN Indonesia Bidang Moneter, Fiskal dan Kebijakan Publik, Presiden Komisaris PT Hotel Sahid Jaya International Tbk. Alumni Fakultas teknik UNS. Wakil Komisaris Utama & Komisaris Harian PT Hotel Sahid Jaya

Berangkat dari Teknik Sipil Read More »

Menaklukkan Predikat ‘Baru’

Ir. Budi Harto, MM Membawa predikat lulusan baru dari jurusan teknik sipil di universitas yang baru berdiri tidak menciutkan nyali Budi Harto muda. Baginya itu adalah tantangan tersendiri yang harus ia taklukan. Bahwa ia tidak tertinggal dari lulusan teknik universitas lain. Dan itulah keyakinan yang kini sudah ia buktikan! Budi Harto kecil lahir di Boyolali

Menaklukkan Predikat ‘Baru’ Read More »

Optimisme Seorang Arsitek

Ir. Andi Rahmadi Wicaksono Pembawaan yang easy going dan suka bercanda menggambarkan bahwa Andi adalah sosok yang ramah dan menyenangkan. Pria yang mengaku kesasar ke Solo karena ingin belajar mandiri ini sangat mencintai dunia arsitektur. Kecintaannya terhadap dunia arsitektur yang membawanya pada segala  pencapaian  sampai  saat ini. Setelah meraih sarjana teknik dari UNS, Andi memulai pekerjaan

Optimisme Seorang Arsitek Read More »

Mengenal Lebih dalam Sang Direktur Utama

Dr. Ir. Agus Widodo, MBA. MT Pendidikan akan meningkatkan kualitas hidup seseorang, demikian satu hal yang tidak dapat diingkari dewasa ini. Mereka yang terdidik memiliki kesempatan lebih besar untuk mangakses dunia kerja, memiliki karir yang cemerlang, dan memperoleh kemapanan finansial. Tidak hanya itu kesejahteraan batin pun tak pernah luput dari pengaruh pemahaman yang seseorang dari dunia

Mengenal Lebih dalam Sang Direktur Utama Read More »

Sang Wanita Bunga Teratai

Saya wanita, jadi pakai simbol bunga, bunganya pun istimewa, teratai putih terbuka. Teratai bagi saya, simbol kehidupan yang penuh makna, dapat tumbuh di air jernih bertabur mutiara atau tempat penuh lumpur yang tak biasa tapi keberadaannya selalu terjaga gairah hidupnya sungguh luar biasa tuk memancarkan semangat kepada sekelilingnya. (Kisyani Laksono) Adalah Kisyani, biasa disapa dengan

Sang Wanita Bunga Teratai Read More »

Semangat Wirausaha

Yusana Windi Mulyono yang baru saja mendapatkan gelar sarjananya pada tahun 2011 lalu. Dia merupakan salah satu lulusan tercepat di jurusannya, Jurusan Kriya Tekstil, Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Surakarta. Pada tahun 2012, ia telah berhasil memulai karir wirausaha di bidang pakaian dengan membuka usaha toko batik “Cici” di Pusat Grosir Solo

Semangat Wirausaha Read More »

Dari Penjual Kompor hingga Wakil Rakyat

Adalah Mohamad Toha, dengan segudang usaha kerasnya kini menjadi anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia dari fraksi PKB. Sebelum lelaki asli Sukoharjo ini merasakan nikmatnya kursi anggota dewan, ia berjuang melanjutkan studinya di Sastra Inggris Universitas Sebelas Maret Surakarta, jurusan yang ia idamkan sejak kelas 2 SMP, berkat guru bahasa Inggrisnya lah Ibu Karsinah, ia

Dari Penjual Kompor hingga Wakil Rakyat Read More »

“Mencuri Pengetahuan”

“Jadilah oase pengetahuan yang menjadi persinggahan orang-orang yang haus, jadilah joglo untuk menjadi tempat berteduh dan berkebudayaan.” Berani. Itulah kiranya sosok Wahyu Susilo. Berangkat dari Nol hingga mencapai kesuksesan yang telah menjadi target hidupnya. Siapa sangka Wahyu yang dibesarkan di tengah keluarga kurang mampu, sang ayah tukang becak dan sang ibu yang tak bisa baca-tulis,

“Mencuri Pengetahuan” Read More »

Abdul Rahman: Pendidikan Vokasi Demi Daya Saing Bangsa

Abdul Rahman, sosok ini barangkali jarang tampil di media. Tapi, di balik layar, dia memainkan peranan penting bagi kemajuan pendidikan bangsa Indonesia. Keahliannya dalam hal pendidikan dan sosial demografi telah membuatnya berkeliling dunia untuk dimintai “petuah”-nya sebagai seorang konsultan. Abdul Rahman, pria yang kini menjabat Konsultan Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi (Dikti) di HELM Project/USAID ini

Abdul Rahman: Pendidikan Vokasi Demi Daya Saing Bangsa Read More »

Skip to content