Berita Terkini

Jamal: UU PT Masih Ada Peluang Komersialisasi

Pembantu Rektor II UNS Solo Prof. Dr. Jamal Wiwoho, SH. M.Hum. mengatakan bahwa peluang komersialisasi terhadap pendidikan masih terbuka meskipun UU PT sudah disahkan oleh DPR RI pada 13 Juli 2012. Hal itu karena tidak dijelaskan secara rinci berapa biaya maksimal yang harus ditanggung oleh peserta didik. Padahal, di RUU (Rancangan Undang-undang) lama menurutnya dijabarkan […]

Jamal: UU PT Masih Ada Peluang Komersialisasi Read More »

UMB-PTN, UNS Tambah Daya Tampung

Universitas Sebelas Maret (UNS Solo) akan menambah kuota sebanyak 10-20 persen dari kuota sebelumnya yakni sekitar 1.248 mahasiswa pada seleksi penerimaan mahasiswa baru program Ujian Masuk Bersama Perguruan Tinggi Negeri (UMB-PTN) tahun 2012. Hal tersebut diungkapkan oleh Pembantu Rektor I UNS Prof. Dr. Sutarno, M.Sc., Ph.D. kepada wartawan di Ruang Sidang Pembantu Rektor I gedung

UMB-PTN, UNS Tambah Daya Tampung Read More »

IO Bisa Beri Pelayanan yang Lebih Baik

SOLO – Rektor Universitas Sebelas Maret (UNS) Prof. Dr. Ravik Karsidi, MS. mengapresiasi kinerja International Office (IO) UNS dalam rangka mengembangkan internasionalisasi UNS. Ia berharap, IO bisa memberikan pelayanan lebih baik kepada mahasiswa asing. Hal tersebut disampaikan Ravik Karsidi dalam pengarahannya saat meresmikan kantor baru IO di Gedung Pusat Komputer (PUSKOM) UNS lantai 2, Kamis

IO Bisa Beri Pelayanan yang Lebih Baik Read More »

Ari: Dorong Pemanfaatan Semikonduktor

Semakin menipisnya cadangan bahan bakar fosil mendorong Ari Handono Ramelan, Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) UNS, rajin meneliti dan mengembangkan sumber energi baru terbarukan. Dari hasil penelitiannya, ia melakukan terobosan untuk memanfaatkan semikonduktor berbahan silicon (Si) yang jumlahnya sangat berlimpah. Ia menjelaskan, material semikonduktor merupakan material untuk pembuatan Light Emitting Diode (LED).

Ari: Dorong Pemanfaatan Semikonduktor Read More »

FKIP UNS Luncurkan Prodi Baru

SOLO – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Sebelas Maret (UNS) meluncurkan program studi (prodi) baru untuk program Sarjana (S-1) dengan nama Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer (PTIK). Hal itu disampaikan oleh Pembantu Dekan I FKIP UNS Prof.Dr.rer.nat.Sajidan,M.Si. dalam Sambutannya pada Lokakarya Kurikulum dan Launching Program Studi Sarjana (S-1) Pendidikan Teknik Informatika dan Kompputer

FKIP UNS Luncurkan Prodi Baru Read More »

UNS Jalin Kerjasama dengan Suara Merdeka

Rektor Universitas Sebelas Maret (UNS) Prof. Dr. Ravik Karsidi, MS. menandatangani nota kesepahaman dengan CEO PT. SUara Merdeka Press Kukrit Suryo Wicaksono di ruang Sidang I Gedung Rektorat UNS, Jumat (13/7/2012). Dengan ditandatanganinya nota kesepahaman tersebut, karya ilmiah civitas akademika UNS secara periodik akan dipublikasikan oleh PT Suara Merdeka Press. Suara Merdeka mengakui sebagai media

UNS Jalin Kerjasama dengan Suara Merdeka Read More »

Rektor: KPRI Semakin Sejahterakan Anggotanya

Rektor Universitas Sebelas Maret (UNS Solo) Prof. Ravik Karsidi, MS. berharap Koperasi Pegawai Republik Indonesia (KPRI) bisa lebih menyejahterakan anggotanya. Hal itu ia sampaikan dalam sambutannya saat membuka acara jalan sehat peringatan HUT KPRI di halaman Gedung KPRI, Jumat (13/7/2012). Ravik menjelaskan, UNS dan KPRI ibarat satu keping mata uang. Di balik UNS selalu ada

Rektor: KPRI Semakin Sejahterakan Anggotanya Read More »

Kemenristek Gandeng UNS Bangun E-Journal Berbasis Open Source

SOLO – Kementerian Riset dan Teknologi (Kemenristek) RI menggandeng UNS dalam pembuatan dan pengembangan e-journal berbasis open source. UNS menjadi perguruan tinggi pertama di Indonesia yang digandeng Kemenristek terkait pengembangan e-journal tersebut. E-journal tersebut rencananya akan digunakan untuk menampung karya ilmiah yang dihasilkan dosen maupun mahasiswa. Hal itu disampaikan Asisten Deputi Data dan Informasi IPTEK

Kemenristek Gandeng UNS Bangun E-Journal Berbasis Open Source Read More »

Mahasiswa UNS Juarai Peksiminas 2012

UNS untuk pertama kali berhasil menjuarai Pekan Seni Mahasiswa Nasional (Peksiminas) 2012 yang berlangsung di Mataram, Minggu-Rabu (1-4/&/2012). Kontingen Jawa Tengah (Jateng), termasuk UNS di dalamnya, berhasil keluar sebagai Juara Umum. Jateng membukukan empat Emas dan Empat Perak dalam perlbagai jenis lomba seni. “Jateng memang juara bertahan untuk Peksiminas. Disusul dengan Provinsi Jawa Timur dan

Mahasiswa UNS Juarai Peksiminas 2012 Read More »

Skip to content