September 2016

MB UNS Boyong 3 Juara di International JOMC

Marching Band (MB) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta berhasil meraih Juara II untuk kategori World Class Marching Show, meraih Juara III untuk kategori Individual Color Guard Contest, dan Juara IV untuk kategori Street Parade pada kejuaran International Jember Open Marching Competition (JOMC) 2016. Kejuaran International Jember Open Marching Competition (JOMC) ini diselenggarakan di Kota Jember, […]

MB UNS Boyong 3 Juara di International JOMC Read More »

Pendidikan Vokasi Persembahan Untuk Negeri

Dalam rangka UNS Vocational Day 2016, Pusat Pengembangan Pendidikan Vokasi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret (FKIP UNS) Surakarta bekerja sama dengan Asosiasi Dosen & Guru Vokasi Indonesia  (ADGVI)  serta Asosiasi Pendidikan Teknologi dan Kejuruan Indonesia (APTEKINDO) akan menyelenggarakan kegiatan SEMINAR NASIONAL dan PAMERAN PRODUK PENDIDIKAN VOKASI 2016 dengan tema “Pendidikan Vokasi Persembahan

Pendidikan Vokasi Persembahan Untuk Negeri Read More »

Dukung Hilirisasi dan Komersialisasi Penelitian, Perlu Pemetaan TRL Dosen UNS

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta gelar workshop pemetaan TRL (Technology Readliness Level) dan Spin-off Hasil Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, Senin (26/09/2016). Bertempat di Pendhopo Ageng Hotel Dana Surakarta, workshop tersebut menghadirkan Direktur Jenderal (Dirjen) Penguatan Inovasi Kemenristekdikti Jumain Appe dan Kepala Badan Pengelola Usaha (BPU) UNS Eddy

Dukung Hilirisasi dan Komersialisasi Penelitian, Perlu Pemetaan TRL Dosen UNS Read More »

Kompetisi Hukum Bisnis di UI, 6 Mahasiswa FH Juara Pertama

Enam mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret (FH UNS) Surakarta meraih juara pertama Contract Drafting and Negotiation dalam The 7th Business Law Competition 2016 Piala Hafni Sjahruddin yang digelar di Universitas Indonesia (UI) Depok, 16-19 September 2016. Ditarizky Wijayanti (2015), Hanna Oktaviana Sutopo (2014), Fandy Ahmad (2014), Indrianita Melissa (2012), Grace Ayu (2014), dan Muhammad

Kompetisi Hukum Bisnis di UI, 6 Mahasiswa FH Juara Pertama Read More »

Wisuda Program Diploma Periode I Tahun Akademik 2016/2017 : UNS Mewisuda 1.740 Wisudawan

Rektor Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta, Ravik Karsidi mewisuda 1.740 wisudawan pada Sabtu (24/09/2016) bertempat di Auditorium UNS. Acara wisuda ini merupakan Wisuda Program Diploma Periode I pada Tahun Ajaran 2016/2017 dan didasarkan pada Surat Keputusan Rektor Universitas Sebelas Maret Nomor 668/UN27/HK/2016. Dari 1.740 wisudawan berasal dari Program Diploma IV sebanyak 126 wisudawan berasal dari

Wisuda Program Diploma Periode I Tahun Akademik 2016/2017 : UNS Mewisuda 1.740 Wisudawan Read More »

Jaring Inovasi Digital, Annual Competition IWIC 10 Kunjungi UNS

IWIC (Indosat Ooredoo Wireless Innovation Contest) 10 kunjungi Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta, Kamis (22/09/2016). Bertempat di Aula Gedung B Fakultas MIPA UNS, IWIC 10 merupakan annual competition yang tahun ini mengangkat tema inovasi digital. IWIC 10 diselenggarakan dalam rangka mencari aplikasi mobile yang memberikan kemudahan bagi masyarakat. Dalam road shownya di Kota Surakarta, IWIC

Jaring Inovasi Digital, Annual Competition IWIC 10 Kunjungi UNS Read More »

Sarasehan Nasional: Aturan Karya Sastra Jawa Modern Lebih Longgar

Program Studi Sastra Daerah Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret (FIB UNS) Surakarta menggelar sarasehan nasional bertajuk “Proses Kreatif Panganggitipun Kasusastraan Jawa Modern”, Kamis (22/9/2016). Acara yang membahas mengenai proses kreatif penciptaan karya sastra Jawa modern ini awalnya digelar di Teater Terbuka Arga Budaya UNS pada 20.00 WIB, sebelum akhirnya dipindah ke Ruang Seminar Gedung

Sarasehan Nasional: Aturan Karya Sastra Jawa Modern Lebih Longgar Read More »

Media Berbahasa Jawa Masih Miliki Peluang Hidup

Salah satu program studi di Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta yakni Sastra Daerah, Fakultas Ilmu Budaya (FIB) mengadakan seminar nasional bertajuk “Nilai-nilai dalam Karya Sastra Jawa Modern sebagai Sarana Pembangunan Karakter Bangsa”. Dalam seminar yang digelar Kamis (22/9/2016) di Ruang Seminar Gedung III FIB tersebut menghadirkan 4 pakar bahasa, sastra, dan budaya Jawa. Adalah Kepala

Media Berbahasa Jawa Masih Miliki Peluang Hidup Read More »

Semnas DAS: Harus Lebih Bijaksana dalam Pemanfaatan DAS

Pascasarjana Program Magister Ilmu Lingkungan Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta bekerja sama dengan Balai Penelitian dan Pengembangan Teknologi Pengolahan Daerah Aliran Sungai dan Fakultas Geografi Universitas Muhammadiyah Surakarta menyelenggarakan Seminar Nasional yang bertemakan “Peran Pengelolaan DAS untuk Mendukung Ketahanan Air”. Kegiatan ini digelar pada Kamis (22/9/2016) di The Alana Hotel. Seminar dihadiri sekitar 200 peserta

Semnas DAS: Harus Lebih Bijaksana dalam Pemanfaatan DAS Read More »

Skip to content