Dies Natalis 46 UNS

Sambut Dies Natalis Ke-46, Alumni UNS: Lebih Masifkan Publikasi

Sambut Dies Natalis Ke-46, Alumni UNS: Lebih Masifkan Publikasi

UNS — Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta akan merayakan Dies Natalis ke-46 pada tanggal 11 Maret 2022 besok. Dalam rangka menyambut perayaan tersebut, banyak acara yang digelar. Salah satu agendanya yakni Wedangan IKA UNS Edisi Khusus Menyambut Dies Natalis ke-46 UNS. Acara Wedangan ini diselenggarakan oleh Ikatan Keluarga Alumni (IKA) UNS setiap Rabu malam. Bincang-bincang […]

Sambut Dies Natalis Ke-46, Alumni UNS: Lebih Masifkan Publikasi Read More »

FKIP Gelar Pertandingan Tenis dalam Rangka Memeriahkan Dies Natalis ke-46 UNS

FKIP Gelar Pertandingan Tenis dalam Rangka Memeriahkan Dies Natalis ke-46 UNS

UNS — Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta resmi menggelar pertandingan tenis lapangan antar eks jurusan FKIP UNS. Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-46 UNS. Pertandingan di laksanakan di Gelora Kampus Merdeka FKIP UNS dan berlangsung selama dua hari,  pada Rabu-Kamis (9-10/3/2022). Kegiatan dibuka dengan sambutan dari

FKIP Gelar Pertandingan Tenis dalam Rangka Memeriahkan Dies Natalis ke-46 UNS Read More »

Rektor Kukuhkan Dua Guru Baru dari FMIPA UNS

Rektor Kukuhkan Dua Guru Baru dari FMIPA UNS

UNS — Rektor Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta, Prof. Dr. Jamal. Wiwoho, S.H., M.Hum. mengukuhkan dua guru besar baru  dari Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) UNS, Selasa (8/3/2022). Mereka adalah Prof. Nuryani, S.Si., M.Si., Ph.D. sebagai Guru Besar Bidang Ilmu Instrumentasi Medis dan Prof. Dr. Prabang Setyono, S.Si., M.Si sebagai Guru Besar Bidang

Rektor Kukuhkan Dua Guru Baru dari FMIPA UNS Read More »

Beri Kuliah Tamu di UNS, Boeing Beberkan Prediksi Penerbangan Indonesia

Beri Kuliah Tamu di UNS, Boeing Beberkan Prediksi Penerbangan Indonesia

UNS — Perusahaan pesawat internasional, Boeing memberikan kuliah tamu di Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta pada Selasa (8/3/2022). Raksasa perusahaan pesawat itu membeberkan prediksinya mengenai tren penerbangan internasional dan Indonesia secara daring melalui platform Zoom Cloud Meetings. Pihak Boeing diwakili oleh Gregg Gildemann, Regional Director Market Analysis, Boeing Commercial Airplanes. Selain itu, hadir pula Veronika

Beri Kuliah Tamu di UNS, Boeing Beberkan Prediksi Penerbangan Indonesia Read More »

Jelang Dies Natalis, UNS Tambah Dua Guru Besar Baru

Jelang Dies Natalis, UNS Tambah Dua Guru Besar Baru

UNS — Jelang Dies Natalis ke-46, Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menambah dua guru besar baru. Dua Guru Besar tersebut berasal dari Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) yaitu Prof. Nuryani, S.Si., M.Si., Ph.D. dan Prof. Dr. Ir. Prabang Setyono, S.Si, M.Si., . Kedua Guru Besar ini akan dikukuhkan dalam Sidang Senat Terbuka pada

Jelang Dies Natalis, UNS Tambah Dua Guru Besar Baru Read More »

UNS Jadi Satu-satunya PTN di Indonesia yang Masuk THE Young University Rankings 2022

UNS Jadi Satu-satunya PTN di Indonesia yang Masuk THE Young University Rankings 2022

UNS — Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menjadi satu-satunya Perguruan Tinggi Negeri (PTN) di Indonesia yang masuk dalam pemeringkatan Times Higher Education (THE) Young University Rankings 2022. Hal ini menjadi kado terindah bagi UNS menjelang Dies Natalis ke-46. Direktur Kerjasama, Pengembangan dan Internasionalisasi UNS, Prof. Irwan Trinugroho, Ph.D mengatakan, dalam pemeringkatan THE Young University Rankings

UNS Jadi Satu-satunya PTN di Indonesia yang Masuk THE Young University Rankings 2022 Read More »

Sambil Keliling Kota Solo, DWP UNS Gelar Rapat di Dalam Bus

Sambil Keliling Kota Solo, DWP UNS Gelar Rapat di Dalam Bus

UNS — Sambil Keliling Kota Solo, Dharma Wanita Persatuan (DWP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menggelar rapat di dalam bus, Selasa (15/2/2022). Bus yang digunakan untuk rapat yaitu Bus Gatotkaca milik Pemerintah Kota (Pemkot) Surakarta. Bus Gatotkaca yang membawa ibu-ibu DWP UNS berangkat dari Halaman Gedung dr. Prakosa UNS. Rute bus Gatotkaca yaitu dari kampus

Sambil Keliling Kota Solo, DWP UNS Gelar Rapat di Dalam Bus Read More »

FKIP UNS Teken Kerja Sama dengan Kemenparekraf

FKIP UNS Teken Kerja Sama dengan Kemenparekraf

UNS — Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta melakukan penandatanganan kerja sama dengan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) pada Jumat (11/2/2022). Dalam penandatangan yang dilaksanakan di Ruang Sidang I Gedung A FKIP UNS itu, FKIP UNS juga menggelar diskusi awal penyusunan Roadmap Perencanaan Pengembangan Tata Kelola Ekonomi Digital Sektor

FKIP UNS Teken Kerja Sama dengan Kemenparekraf Read More »

Skip to content