Perpustakaan

PUI Javanologi UNS Inisiasi Bantuan Peralatan kepada Perpustakaan Rekso Pustoko dari Keluarga Akbar Tandjung

PUI Javanologi UNS Inisiasi Bantuan Peralatan kepada Perpustakaan Rekso Pustoko dari Keluarga Akbar Tandjung

UNS — Pusat Unggulan Iptek (PUI) Javanologi Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menginisasi pemberian bantuan peralatan digitalisasi naskah kuno kepada perpustakaan Rekso Pustoko Pura Mangkunegaran. Bantuan berasal dari keluarga Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI periode 1999-2004 Akbar Tandjung, yang terdiri dari dua unit komputer dan satu buah kamera digital. Acara penyerahan bantuan yang digelar […]

PUI Javanologi UNS Inisiasi Bantuan Peralatan kepada Perpustakaan Rekso Pustoko dari Keluarga Akbar Tandjung Read More »

Meriahkan 3 Hari Nasional, Ada Lomba dan Seminar di UPT Perpustakaan UNS

Dalam rangka memeriahkan Hari Pendidikan Nasional 2 Mei, Hari Buku Nasional 17 Mei, dan Hari Kebangkitan Nasional 20 Mei, UPT Perpustakaan UNS Surakarta menyelenggarakan seminar nasional bertemakan “Motivasi dan Literasi untuk Pendidikan bagi Guru dan Dosen”. Pembicara dalam seminar tersebut adalah Muhammad Rohmadi selaku Kepala UPT Perpustakaan UNS dan juga Ketua Umum Asosiasi Dosen Bahasa

Meriahkan 3 Hari Nasional, Ada Lomba dan Seminar di UPT Perpustakaan UNS Read More »

Jam Buka Layanan UPT Perpustakaan Bakal Sampai 21.00 WIB

UPT Perpustakaan Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta telah memiliki gedung baru berlantai tujuh yang mampu menampung banyak koleksi buku. Perpustakaan ini dijadikan satu-satunya perpustakaan yang beroperasi di UNS dengan meniadakan perpustakaan di tingkat fakultas. Sehubungan dengan hal tersebut, UPT Perpustakaan telah membuat jam layanan baru untuk civitas akademika UNS. Ada fasilitas baru yaitu Klinik dan

Jam Buka Layanan UPT Perpustakaan Bakal Sampai 21.00 WIB Read More »

Skip to content