Dies Natalis UNS

Dekan FKOR Terpilih Menjadi Ketua Dies Natalis ke-47 UNS

Dekan FKOR Terpilih Menjadi Ketua Dies Natalis ke-47 UNS

UNS — Dekan Fakultas Keolahragaan (FKOR) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta, Dr. Sapta Kunta Purnama resmi menjadi Ketua Dies Natalis ke-47 UNS Tahun 2023. Hal tersebut disampaikan dalam acara pembubaran panitia Dies Natalis ke-46 UNS di Gedung G.P.H. Haryo Mataram UNS, Rabu (7/12/2022). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Rektor UNS, Prof. Jamal Wiwoho beserta Wakil Rektor, […]

Dekan FKOR Terpilih Menjadi Ketua Dies Natalis ke-47 UNS Read More »

UNS Pecahkan Rekor MURI Kelir Terpanjang 63,5 Meter

UNS – Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta memecahkan rekor Museum Rekor Dunia – Indonesia (MURI) setelah berhasil menggelar pertunjukan wayang kulit dengan kelir terpanjang, yakni 63,5 meter pada Sabtu (18/3/2017). Acara yang turut memeriahkan Dies Natalis ke-41 UNS tersebut dilaksanakan atas kerja sama antara UNS dengan Institut Seni Indonesia (ISI) Surakarta dan Himpunan Masyarakat Peduli

UNS Pecahkan Rekor MURI Kelir Terpanjang 63,5 Meter Read More »

Lomba Menulis Essay UNS Tingkat Nasional Diikuti 245 Peserta se-Indonesia

UNS – Dalam rangkaian acara Dies Natalis ke-41  Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta, Unit Pelaksana Teknis (UPT) Perpustakaan mengadakan Seminar Literasi dan Lomba Menulis Esai tingkat Nasional pada Kamis (16/3/2017). Kegiatan ini diikuti oleh 245 peserta yang terdiri dari kalangan mahasiswa dan pelajar dari berbagai kota se-Indonesia bertempat di Auditorium UNS. Lomba ini terbagi dalam

Lomba Menulis Essay UNS Tingkat Nasional Diikuti 245 Peserta se-Indonesia Read More »

Pertama Kali Digelar, 11 Maret Glow Run Penuhi Kampus UNS dengan Kilauan Lampu

UNS – Dalam perayaan ulang tahunnya yang ke-41, Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menggelar sejumlah acara yang belum pernah diadakan pada tahun – tahun sebelumnya, 11 Maret Glow Run salah satunya. Acara yang diusung oleh Ikatan Keluarga Alumni (IKA) UNS Soloraya ini merupakan gabungan antara kompetisi lari dan hiburan musik dengan kilauan ornamen lampu. Berlokasi

Pertama Kali Digelar, 11 Maret Glow Run Penuhi Kampus UNS dengan Kilauan Lampu Read More »

Upacara Peringati Dies Natalis ke-41 UNS, Ravik Karsidi: UNS Siap Jadi World Class University di 2030

UNS – Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menggelar upacara bendera guna memperingati Dies Natalis ke-41 UNS. Upacara yang dihadiri oleh mahasiswa, tenaga pendidik, tenaga kependidikan, dan Dharma Wanita Persatuan UNS ini  diadakan di halaman Gedung dr. Prakosa Rektorat UNS pada Jumat (10/3/2017). Rangkaian kegiatan pada upacara kali ini, sekaligus diumumkan pemenang lomba kinerja antar fakultas/pascasarjana di

Upacara Peringati Dies Natalis ke-41 UNS, Ravik Karsidi: UNS Siap Jadi World Class University di 2030 Read More »

Skip to content